Tutorial Belajar Bahasa Arab Pdf Download
Link download buku bahasa Arab untuk pemula yang akan saya bagikan di sini adalah buku Durusul Lughoh Al Arobiyah karya Dr. Abdur Rahim jilid satu hingga jilid 3. Sebagaimana telah kami jelaskan pada artikel buku Durusul Lughoh Al Arobiyah merupakan salah satu buku yang didesain khusus untuk para pelajar pemula yang notabene mereka adalah orang non Arab atau Ajam. Buku ini diterbitkan oleh Universitas Islam Madinah Saudi Arabia dan merupakan buku yang sudah teruji dan dipakai oleh banyak lembaga pendidikan bahasa Arab formal ataupun informal seperti pengajian dan halaqoh ilmiyah di masjid-masjid.
Belajar bahasa Arab sebenarnya sulit - sulit gampang tergantung dari tingkat keinginan atau niat kita untuk mempelajarinya di Zaman Modern ini kita sudah di manjakan oleh teknologi. Banyak Kitab dan Buku yang disediakan secara gratis dalam bentuk Software, PDF, DJVU, DOC dan bentuk file lainnya. Salah satunya saya ingin berbagi Buku untuk mempermudah dan membantu kita untuk belajar berbicara bahasa Arab dengan Fasih dan lancar. Nama bukunya adalah Al Arabiyatu Bayna Yadaik. Kitab “Al-”Arabiyah Baina Yadaik” adalah sebuah seri pembelajaran Bahasa Arab. Seri ini terdiri dari tiga buku dimulai dari pelajaran untuk tingkat pemula, tingkat menengah dan diakhiri dengan pelajaran untuk tingkat lanjut.
Seri ini disertai dengan file-file suara yang berguna baik untuk pembelajar maupun pengajar. Banyak juga lho sob perguruan tinggi Islam di Indonesia menggunakan seri ebook ini dalam pengajaran Bahasa Arab. Silahkan mengunduhnya langsung langsung sob tanpa password dan gratis tis.
BELAJAR BAHASA ARAB: FREE DOWNLOAD, MUAT TURUN PERCUMABelajar Bahasa Arab Asas online percuma di internet - Lughah, Nahu, Saraf, latihan, muhadathah, komunikasi. Sydney Leathers 09.04.2014.
Tapi perlu sebelumnya ane sampaikan bahwa seri ini lumayan besar mencapai hampir 600 MB. Bukunya saja ( karena discan berwarna) mencapai 450 MB. Sedangkan file suara sekitar 150 MB.
Tapi file segitu bagi ane kecil sob, bandingkan dengan koleksi mp3 ama video ente berapa besarnya.ini ilmu bos, bandingkan jika ente beli bukunya.mahal yang pasti, jadi ane saranin download aja minimal untuk pengetahuan, masak ngaku Muslim tapi nggak ngerti bahasa universal muslim nggak lucu kan? Tanpa banyak cingcong lagi monggo di download.